Catatan Singkat

Situs ini ditujukan supaya soal-soal olimpiade astronomi tidak lagi menjadi sesuatu yang menakutkan bagi para peserta, dan supaya nilai-nilai peserta dalam olimpiade astronomi bisa semakin meningkat, artinya pengetahuan astronomi semakin berkembang di Indonesia.

Pembahasan soal-soal olimpiade dengan sengaja dibuat panjang-panjang dengan maksud untuk menjelaskan teori yang mendasari soal tersebut sehingga para pelajar yang masih baru dalam astronomi dapat lebih memahami soal dan teori dasarnya dengan lebih baik.

Kepada seluruh pengunjung yang berkunjung, semua file dalam situs ini silahkan di copas, di republish dan kalau ada yang salah supaya dikoreksi dan saya diberitahu supaya kesalahan yang ada bisa diminimalisir. Semoga situs ini bisa berguna.


Salam Astronomi

Jumat, 11 Maret 2011

SOAL ASTRONOMI dan PEMBAHASANNYA

Soal Latihan Olimpiade Astronomi + SOLUSI

13 komentar:

  1. Grazie, carissima :D

    BalasHapus
  2. maaf pak saya mau nanya, diketahui magnitudo absolut bintang besarnya 10 dan magnitudo semu 15. tentukan jarak bintang tersebut? 2. teman saya bercerita bahwa kemarin malam sekitar jam 24.00 wib melihat planet venus dipuncak langit. apakah ada yg ganjil dengan cerita teman saya, tlng jelaskan?

    BalasHapus
    Balasan
    1. 1. Gunakan rumus modulus jarak :
      m-M=-5+5.log d
      d adalah jarak bintang dalam satuan parsec

      2. Venus adalah planet yang dekat dengan matahari, penampakannya di langit selalu dekat dengan matahari. Sudut terjauh venus dengan matahari adalah sekitar 47 derajat saja, sehingga di tengah malam dimana matahari ada di bawah kaki kita tidak mungkin venus ada di puncak langit yang artinya selisih sudutnya mencapai 180 derajat.

      Selisih sudut mencapai 180 derajat hanya dialami oleh planet-planet luar dari Mars, jupiter dst, yaitu dalam fase oposisi.

      Semoga dipahami

      Hapus
  3. Pak saya mau bertanya nih,
    Diketahui pada jarak 1 SA (150.000.000km) sinar matahari memberikan daya 1,4 kilowatt per m2, maka total daya yang diterima untukseluruh arah adalah?
    Mohon pencerahannya pak :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. Menurut saya daya yang di terima seluruh arah adalah luminositas. Dimana L=9.891 watt/J/s

      Hapus
  4. Pak Andrian Suseno, mungkin bisa pakai rumus
    I = P/A, ..............P = I.A dimana A = luas bola
    I = 1,4 kW/m2

    BalasHapus
  5. yah pak... gak bisa didownload... kalo boleh saran sih, jangan diupload ke scribd kalau mau share ._.

    BalasHapus
  6. kkoq susah sih ngedownload OSN-Astro nya??

    BalasHapus
  7. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus